Persiapkan laboratorium diseksi dan ruang operasi Anda dengan atlas yang telah teruji ini Dengan menampilkan foto-foto berwarna diseksi kadaver asli yang istimewa ditambah gambar skematik dan diagnostik, Atlas Anatomi Manusia: Kajian Fotografik Tubuh Manusia edisi 8 menjabarkan struktur anatomi secara lebih nyata dibandingkan dengan atlas tradisional yang hanya menyajikan ilustrasi. Bab-bab …
daftar isi muatan dalam observasi dan ginekologi - riwayat dan pemeriksaan giniatri - ovulasi dan siklus menstruasi - -konsepsi dan perkembangan plasenta - embrio dan Fetus - perubahan fisiologi dan anatomi pada kehamilan - perawatan antenatal - faktor-faktor mekanik pada persalinan - perubahan fisiologis selama kehamilan melahirkan - jalannya persalinan dan penatalaksanaannya - masa nifas…